Gaji Field Collector Bank Mandiri Tahun 2012
Mungkin banyak yang bertanya apa sich tugas bagian Field Collector Bank Mandiri itu dan gajinya berapa ya?
Oke menyambut pertanyaan tersebut, saya akan berikan sedikit postingan mengenai field collector Bank Mandiri.
Bagian Field Collector (FC) Bank Mandiri adalah melakukan reminder dan penagihan terhadap penunggakan kartu kredit atau utang debitur. Dalam tugasnya, FC memiliki target dalam melakukan tugas pengihannya terhadap nasabah yang menunggak. Biasanya penagihan dalam sehari minimal 10 nasabah..dan target min 50 s/d 100 juta.
Gaji bagian FC ini jika target terpenuhi dapat 1.3 juta, apabila lebih bisa sampai 5 juta. CUkuplah untuk biaya makan dan sekolah anak. nah itu sedikit penjelasan mengenai gaji Field Collector.
Artikel Terkait
- LOWONGAN KERJA BAGIAN ACCOUNTING DI DENPASAR AGUSTUS 2012
- Lowongan Kerja PT Enseval Putera Megatranding di Bengukulu Agustus 2012
- Update Lowongan Kerja PT ENSEVAL PUTERA MEGATRANDING AGUSTUS 2012
- Info Lowongan Kerja Terbaru Lambaga Penjamin Simpanan (LPS) Agustus 2012
- LOWONGAN KERJA PT BPR DANAPERMATA LESTARI KALIMANTAN SELATAN SEPTEMBER 2012
- PENGERTIAN DAN TUGAS SUPERVISOR
- Tugas SALES PERSON Bank BRI
- LOWONGAN KERJA BANK BRI JUNI 2012 LAMPUNG
- BELAJAR AKUNTANSI PERBANKAN
- GAJI FIELD COLLECTOR Bank Mandiri Juni 2012
- GAJI STAFF SURVEYOR 2012
- Gaji dan Tugas Administrasi Keuangan
- GAJI TELLER BANK BRI 2012
- LOWONGAN KERJA PT BANK DANAMON SIMPAN PINJAM SEPTEMBER 2012 DI JAWA TIMUR
- Tugas Account Officer Bank
- UPDATE LOWONGAN KERJA PT BANK DANAMON INDONESIA DI WILAYAH LAMPUNG sd AGUSTUS 2012
- LOWONGAN KERJA PT ARMADA FINANCE SEPTEMBER 2012 LAMPUNG
0 komentar:
Posting Komentar